Tutorial berikut ini adalah mengenai Cara menambahkan Facebook Comment lebih Simple dan praktis tanpa plugin serta tidak perlu mendaftar di Facebook Apps, anda hanya cukup menambahkan kode-kode dibawah ini kedalam Theme >>> Editor anda yaitu pada bagian single.php (untuk setiap posting).

mari kita lanjut, langsung ke pokok nya, berikut adalah kode yang anda tambahkan :

<div id=”fb-root”></div> <script type=”text/javascript” src=”https://connect.facebook.net/id_ID/all.js#xfbml=1″></script><div class=”fb-comments” data-href=”<?php the_permalink(); ?>” data-num-posts=”5″ data-width=”auto”></div>

Jika anda juka ingin menambahkan tombol Like bisa menggunakan kode ini diatas / dibawahnya

<div class=”fb-like” data-href=”<?php the_permalink(); ?>” data-send=”false” data-width=”300″ data-show-faces=”false” data-font=”arial”></div>

catatan : Kode tersebut di tambahkan tepat dibagian atas <?php comments_template( ”, true ); ?>

kode ini jg saya pakai di web ini

Jika anda ingin menggunakan plugin anda bisa menggunakan plugin yang di buat oleh Facebook

Demikian Informasi mengenai Cara menambahkan Facebook Comment lebih Simple semoga berguna dan bisa bermanfaat buat kita semua.

Baca juga artikel yang mungkin terkait :